Tak terasa, sudah setahun saya tidak lagi memposting di blog ini. Untung saja tidak sampai lupa password. Hari ini iseng buka blog, ternyata tiap hari ada saja yang datang mengunjungi blog ini. Banyak comment yang terabaikan. Kepada semua teman-teman blogger mohon maaf atas coment-coment yang belum sempat terbalas.
Sehingga saya putuskan, berusaha untuk aktif kembali dan bersilahturahim lagi dengan teman-teman. Terima kasih atas semua comment dan masukannya semoga saya tetap konsisten mengupdate blog ini.